Sabtu, 01 Mei 2010

Lomba Geometry

hari ini, Farah harus bangun pagi-pagi karena akan mengikuti lomba geometry antar sekolah TK se- kecamatan Matraman, bertempat di SD percontohan 13 utan kayu, dalam rangka menyambut hari pendidikan nasional.




Farah menggunakan seragam batik, karena kegiatannya dilakukan didalam kelas.

Sedangkan teman-temannya beragam seragamnya,..seperti sahabatnya Farah, Risha yang mengenakan baju olah raga, karena kebagian lomba lari estafet. Atau ada beberapa temannya yang ikut lomba menari, mewarnai, gerak jalan, dan lain-lain...


bangganya Ayah dan Bunda, Nak....semoga berhasil ya sayang...semangat ya.....



Tidak ada komentar:

Posting Komentar